[Lirik+Terjemahan] Given - Marutsuke (Membenarkan)





Given - Marutsuke (Membenarkan)
Given Ending #1
Vocal: Sato Mafuyu (CV: Shougo Yano)


[Lirik, Lyrics, Lirica, Liedtext, Letras, Paroles, 歌詞, บทร้อง, лирика]

ROMAJI:

Sabishisa wa kyouki da
Hito wo kizutsukete shimau
Sore ni kizukenaku naru
Itoshisa wa byouki da
Mune ga kurushiku naru yo
Naoshikata wa nain da

Kono hibi wa kiseki da
Demo nanika ga tarinai
Umaranai kuuran
Kimi wa fushigi da
Sono sonzai ga boku wo
Tsuyoku mo yowaku mo suru

Bokura wa dou ka na umai koto
"Ningen" wo dekiteru ka na
Dou ka na dou ka na
Saguri nagara marutsuke

Yasashisa wa tsumiki da
Tsumiagereba takaku naru
Dakeredo moroku mo naru
Tadashisa wa seigi da
Dakedo hito wa fumihazusu
Sore wo sukuu no wa nani?

Bokura wa dou ka na umai koto
"renai” wo dekiteru ka na
Dou ka na dou ka na
Kotae mo naku marutsuke

Bokura wa dou ka na futari de
"Jinsei" wo yareru ka na
Dou ka na dou ka na
Negai wo kome marutsuke

"Jinsei" wa tenki da
Haretari furaretari suru
Dochira mo okoriuru
Dou ka na kasa nara
Boku ga motte oku kara
Futari de hitotsu ni narou?

KANJI:

ギヴン - まるつけ

寂しさは凶器だ
人を傷つけてしまう
それに気付けなくなる
愛しさは病気だ
胸が苦しくなるよ
治し方はないんだ

この日々は奇跡だ
でも何かが足りない
埋まらない 空欄
君は 不思議だ
その存在が僕を
強くも 弱くもする

僕らはどうかな 上手いこと
「人間」をできてるかな
どうかな どうかな
深まりながら まるつけ

優しさは積み木だ
積み上げれば高くなる
だけれど 脆くもなる
正しさは正義だ
だけど人は踏み外す
それを救うのは何?

僕らはどうかな 上手いこと
「恋愛」をできてるかな
どうかな どうかな
答えもなく まるつけ

僕らはどうかな ふたりで
「人生」をやれるかな
どうかな どうかな
願いを込め まるつけ

「人生」は天気だ
晴れたり降られたりする
どちらも起こりうる
どうかな 傘なら
僕が持っておくから
ふたりでひとつになろう?

INDONESIA:

Kesepian itu bagaikan senjata
Yang dapat melukai seseorang
Tapi tak ada yang dapat menyadarinya
Cinta itu bagaikan penyakit
Hatiku menjadi terasa sakit
Tak ada cara untuk mengobatinya

Hari-hari itu bagaikan keajaiban
Tapi ada sesuatu yang kurang
Kehampaan ini tak dapat terisi
Kau adalah orang yang aneh
Hanya dengan keberadaanmu saja
Kau membuatku kuat dan juga lemah

Bagaimana dengan kita? Apakah kita
Telah menjadi "manusia" dengan benar?
Bagaimana? Bagaimana?
Membenarkan sambil mencari jawaban

Kebaikan itu bagaikan blok susun
Yang dapat disusun dengan tinggi
Tapi ia akan menjadi lebih rapuh
Kebenaran itu adalah keadilan
Tapi orang-orang takkan mengikutinya
Lalu apa yang dapat menyelamatkannya?

Bagaimana dengan kita? Apakah kita
Menjalani "kisah cinta" dengan benar?
Bagaimana? Bagaimana?
Membenarkan meski tak ada jawaban

Bagaimana dengan kita? Apakah kita
Telah menjalani "hidup" dengan benar?
Bagaimana? Bagaimana?
Membenarkan sambil menaruh harapan

"Hidup" itu bagaikan cuaca
Kadang bisa cerah, kadang bisa hujan
Kadang bisa terjadi bersamaan
Bagaimana? Jika ada satu payung
Biarkan aku yang memegangnya
Kemudian mari kita menjadi satu

Note:
[1] Secara harfiah, "marutsuke" dalam lagu ini memiliki arti "melingkari". Berdasarkan arti yang lebih luas lagi, "marutsuke" berarti melingkari jawaban yang benar saat pengecekan/pengoreksian jawaban (umumnya pada lembar jawaban).



5 komentar

  1. Yeyyy... Baru pulang sekolah langsung dpt notifikasi... Makasih ya min udh nerjemahin lagunya.. aku suka banget sama lagunya artinya bagus banget 😍
    #Terima_Kasih atas terjemahan nya
    (づ。◕﹏◕。)づ♡

    ReplyDelete
    Replies
    1. (っ.❛ ᴗ ❛.)っ sama-sama, makasih ya kak sudah request. Semoga senang ya 😉💕

      Delete
  2. kebiasaan pengen dengar lagu ini, abis dengar mewek sendiri jadinya aduhhh😢

    ReplyDelete
  3. terjemahannya bagus bangettt. ini yang honyakusha nya sudah n1 sepertinyaa. pertahakan minnn sukaa

    ReplyDelete

Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.

Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)

If you need an English translation of this song, you could comment in this page, because I usually don't provide English translation for most songs.

PENCARIAN

Trakteer