RADWIMPS feat. Toko Miura - Grand Escape (Pelarian Besar)
Tenki no Ko / Weathering With You Theme Song
TENTANG LAGU / ABOUT THE SONG / 楽曲について:
- Makna lagu “Grand Escape” dari RADWIMPS feat. Toko Miura menggambarkan keberanian untuk menentang takdir dan memilih kebebasan di atas kepatuhan. Lagu ini dirilis dalam versi movie edit pada 19 Juli 2019 dan versi penuh pada 27 November 2019, berperan penting sebagai puncak emosional dalam film Weathering with You (Tenki no Ko) karya Makoto Shinkai. Perpaduan antara orkestrasi megah dan dinamika rock menciptakan suasana yang meluap, menggambarkan pelarian dari dunia yang membatasi.
- Melalui lirik dan terjemahan lagu ini, sosok “aku” menyuarakan keinginan untuk menembus batas realitas bersama orang yang dicintai. Langit dan hujan menjadi cerminan perasaan yang ingin bebas, sementara keputusan untuk melangkah menjauh melambangkan keberanian untuk hidup sesuai kata hati. Arti lagu ini menegaskan bahwa kebahagiaan sejati menuntut keberanian untuk meninggalkan zona aman, dan cinta dapat menjadi kekuatan yang mendorong seseorang menantang dunia demi masa depan yang diyakini bersama.
-------------
- “Grand Escape” is a pivotal theme song from Makoto Shinkai’s animated film Weathering with You (2019), performed by RADWIMPS with vocals by Toko Miura. Released as a movie edit on July 19, 2019, and later as a full version on November 27, 2019, the song blends orchestral and rock elements to heighten the film’s emotional peak. Its lyrics use natural and celestial imagery as metaphors for breaking free from social constraints and an unforgiving reality.
- From the narrator’s perspective, the song expresses a longing to escape with a loved one, choosing shared dreams over a harsh, rule-bound world. The narrator embraces the unknown, believing that love gives the courage to go beyond existing limits. Images of flight and leaving the earth symbolize a rejection of imposed boundaries and a commitment to face life’s uncertainties together, finding meaning in the journey rather than the destination.
-------------
- 「グランドエスケープ」は、新海誠監督によるアニメ映画『天気の子』(2019年)の主題歌として制作された楽曲で、RADWIMPSが手がけ、三浦透子がボーカルを務めています。2019年7月19日にムービーエディット版、同年11月27日にフルバージョンがリリースされ、ロックとオーケストラを融合させた壮大なサウンドが、物語のクライマックスを強く印象づけています。歌詞には空や自然のモチーフが多く用いられ、社会的な枠組みや現実の制約から解き放たれていく感覚が、映像と呼応するかたちで描かれています。
- 曲の意味としては、愛する人とともにこの世界から抜け出し、限界の定まらない未来へ進もうとする強い意志にあります。厳しい現実よりも、二人で共有する夢の美しさを信じ、不確かさを受け入れる覚悟が静かに示されています。この曲の歌詞と訳を通じて、空を飛び地上を離れる描写は、既存のルールを超えて生きる決意と、愛と人生の未知に向き合う勇気を象徴し、二人で歩む旅そのものを肯定するメッセージとして穏やかに伝えられています。
[Lyrics, 歌詞, 가사, Lirik, Letra da música, Şarkı sözleri, Paroles, Liedtext, текст песни, गीत के बोल, كلمات الأغنية, บทร้อง]
ROMAJI:
Sora tobu hane to hikikae ni
Tsunagiau te wo eranda bokura
Sore demo sora ni miserarete
Yume wo kasaneru no wa tsumi ka?
Natsu wa aki no senaka wo mite
Sono kao wo omoiukaberu
Akogare na no ka, koi na no ka
Kanawanu to shitte inagara
Tooriame ga tooriame to
Komorebitachi ga komorebi to
Nanoru zutto zutto zutto mae kara
Anata wa anata de itan darou
Juuryoku ga nemuri ni tsuku sennen ni ichido no kyou
Taiyou no shikaku ni tachi bokura kono hoshi wo deyou
Kare ga me wo samashita toki tsuremodosenai basho e
"See no" de daichi wo kette koko de wa nai hoshi e
Ikou
Natsukaze ni aseru kokoro ga
Natsu wo sara ni haya okuru yo
Memagurushii keshiki no naka
Kimi dake ga tomatte mieta
Kimi to deatta ano hi kara
Patari to yoru yume wa yanda yo
Tsuchi no naka de machikogareta
Kanaeru sono toki wa ima da
Juuryoku ga nemuri ni tsuku sennen ni ichido no kyou
Hanabi no oto ni nose bokura kono hoshi wo deyou
Kare ga me wo samashita toki tsuremodosenai basho e
"See no" de daichi wo kette koko de wa nai hoshi e
Ikou
Mou sukoshi de unmei no mukou
Mou sukoshi de bunmei no mukou
Mou sukoshi de unmei no mukou
Mou sukoshi de
Yume ni bokura de ho wo hatte
Kitaru beki hi no tame ni yoru wo koe
Iza kitai dake mantande
Ato wa dou ni ka naru sa to kata wo kunda
Kowakunai wake nai demo tomannai
Pinchi no sakimawari shitatte bokura ja shou ga nai
Bokura no koi ga iu koe ga iu
"Ike" to iu
KANJI:
RADWIMPS - グランドエスケープ feat. 三浦透子
空飛ぶ羽根と引き換えに
繋ぎ合う手を選んだ僕ら
それでも空に魅せられて
夢を重ねるのは罪か
夏は秋の背中を見て
その顔を思い浮かべる
憧れなのか、恋なのか
わぬと知っていながら
通り雨が通り雨と
木漏れ日たちが木漏れ日と
名乗るずっとずっとずっと前から
あなたはあなたでいたんだろう?
重力が眠りにつく 1000年に一度の今日
太陽の死角に立ち 僕らこの星を出よう
彼が眼を覚ました時 連れ戻せない場所へ
「せーの」で大地を蹴って ここではない星へ
行こう
夏風邪に焦る心が
夏をさらに早送るよ
めまぐるしい景色の中
君だけが止まって見えた
君と出会ったあの日から
パタリと夜、夢は止んだよ
土の中で待ちこがれた
叶えるその時は今だ
重力が眠りにつく 1000年に一度の今日
花火の音に乗せ 僕らこの星を出よう
彼が眼を覚ました時 連れ戻せない場所へ
「せーの」で大地を蹴って ここではない星へ
行こう
もう少しで運命の向こう
もう少しで文明の向こう
もう少しで運命の向こう
もう少しで
夢に僕らで帆を張って
来るべき日のために夜を越え
いざ期待だけ満タンで
あとはどうにかなるさと 肩を組んだ
怖くないわけない でも止まんない
ピンチの先回りしたって 僕らじゃしょうがない
僕らの恋が言う 声が言う
「行け」と言う
ENGLISH TRANSLATION (KAZELYRICS VERSION):
Even if our wings can fly to the sky
We choose to hold hands
But is it wrong if we’re captivated
By the sky and the dreams that we share?
Summer sees the back of autumn
And imagines what its face must be like
Is it admiration or is it love?
Either way, it will never become real
Heavy rain is just called heavy rain
Sunlight is just called sunlight
It has always been named that way
Isn’t that what you said yourself?
Today is the day when gravity sleeps once every thousand years
Let’s stand at the sun’s blind spot and leave this planet
When it wakes up, let’s go somewhere we don’t have to return
Let’s stomp the Earth with a “ready, set, go” to a planet that isn’t here
Let’s go
A restless heart accompanied by a cold wind
Will usher in summer sooner
In the rapidly passing scenery
Only you seem to stand still
Since the day I met you
Dreams ended quickly in the night
I’ve always waited for it from within the ground
The time for dreams to come true is now
Today is the day when gravity sleeps once every thousand years
With the sound of fireworks, let’s leave this planet
When it wakes up, let’s go somewhere we don’t have to return
Let’s stomp the Earth with a “ready, set, go” to a planet that isn’t here
Let’s go
Just a little more until we surpass this destiny
Just a little more until we surpass this civilization
Just a little more until we surpass this destiny
Just a little more until...
We will sail through dreams
Through nights toward the coming tomorrow
With hearts full of hope
Side by side, not knowing what comes next
We are surely afraid, right? But we won’t stop
We have no choice but to face these challenges
Our love and our voices tell us so
They say “go”
INDONESIA:
Meski sayap kita dapat terbang ke langit
Kita memilih untuk berpegangan tangan
Tetapi apakah salah jika kita terpesona
Pada langit dan mimpi kita yang menyatu?
Musim panas melihat punggung musim gugur
Dan membayangkan bagaimana wajahnya
Apakah itu adalah kekaguman atau cinta?
Bagaimana pun itu takkan menjadi nyata
Hujan deras disebut dengan hujan deras
Sinar mentari disebut dengan sinar mentari
Sejak dulu sudah dinamakan seperti itu
Bukankah kau sendiri yang mengatakannya?
Hari ini adalah hari dimana gravitasi tertidur 1000 tahun sekali
Mari kita berdiri di titik buta matahari dan meninggalkan planet
ini
Ketika ia terbangun, mari kita pergi ke tempat yang tak perlu
kembali
Mari menghentak bumi dengan "se-no" ke planet yang tak ada di
sini
Ayo pergi
Hati gelisah yang disertai angin dingin
Akan mengantar musim panas dengan cepat
Dalam pemandangan yang berlalu dengan cepat
Hanya kau saja yang terlihat seolah berhenti
Sejak aku bertemu denganmu di hari itu
Mimpi berakhir dengan cepat di malam hari
Aku selalu menantikannya dari dalam tanah
Saat untuk dapat terwujud adalah sekarang
Hari ini adalah hari dimana gravitasi tertidur 1000 tahun sekali
Dengan suara kembang api, mari kita meninggalkan planet ini
Ketika ia terbangun, mari kita pergi ke tempat yang tak perlu kembali
Mari menghentak bumi dengan "se-no" ke planet yang tak ada di sini
Ayo pergi
Sedikit lagi hingga melampaui takdir ini
Sedikit lagi hingga melampaui peradaban ini
Sedikit lagi hingga melampaui takdir ini
Sedikit lagi hingga...
Kita berlayar dengan mengarungi mimpi
Melalui malam demi hari esok yang datang
Dengan perasaan yang penuh harapan
Saling berdampingan, tanpa tahu bagaimana kelanjutannya
Kita pasti takut, kan? Tapi kita tak berhenti
Kita tak punya pilihan selain menghadapi permasalahan itu
Cinta kita dan suara kita pun mengatakannya
Berkata untuk "pergi"
Note:
[1] Teks berwarna biru adalah lirik untuk Grand Escape versi movie edit.
RADWIMPS feat. Toko Miura - Grand Escape | Audio
RADWIMPS - Grand Escape | Official Live Video
RELATED ARTICLES:

16 komentar
in lirik umi no yuurei yonezu kenshi ost kaijuu no kodomo please
ReplyDeletehttps://www.kazelyrics.com/2019/06/lirikterjemehan-kenshi-yonezu-umi-no.html
DeleteMakasih liriknya kak☺️
ReplyDeletekk admin upload yg we'll be alright radwimps dong 谢谢 shangkyu (❤ ω ❤)
ReplyDeleteLagunya enak<3
ReplyDeleteRADWIMPS emang mantap
ReplyDeleteTheBestt
Terimakasih untuk terjemahannya ^^
ReplyDeleteBuatin juga yang full versionnya dong
ReplyDeleteLagunya radwimps emg best semua
ReplyDeleteIni cuma bagian reff nya ta
ReplyDeleteya?
Parah ah, buat lagu terkenal gini juga masih ngaco terjemahannya.
ReplyDeleteあなたはあなたでいたんだろう?
ita loh bukan itta = mengatakan, t nya cuman satu
Iya kak, maaf. Saya keliru di bagian itu 😭😭
DeleteSeparah itu kah terjemahannya? Harusnya bagaimana ya kak anonim?
Bacod ajg
Deleteyaelah gitu aja dipermasalahin bet
DeleteKalau dipikir-dipikir emang bacot sih anonimnya. Cuma komentar tapi gak ngasih saran atau feedback
DeleteAlesan Indo ga maju2, bisanya protes tp ga kasi solusi
DeleteTerima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.
Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)
If you need an English translation of this song, you can comment on this page because I usually don't provide English translations for most songs.