Eve - Iolite
TENTANG LAGU / ABOUT THE SONG:
- Arti lagu Iolite dari Eve menggambarkan perjalanan tentang menemukan arah dan makna hidup melalui hubungan yang tulus. Dirilis pada tahun 2025 sebagai lagu pembuka anime Pocket Monsters: Rising Again, lagu ini menggunakan iolite, batu permata biru keunguan yang dikenal sebagai “batu kompas Viking,” sebagai simbol ikatan batin yang menjadi penuntun di tengah ketidakpastian. Video musiknya dibuat oleh kreator pendatang baru Havtza, menampilkan animasi penuh yang mencerminkan pandangan dunia dari lagu tersebut.
- Dalam kisahnya, sang protagonis berlayar melewati badai kehidupan, menemukan kekuatan melalui cinta dan kepercayaan yang saling mengikat. Makna lagu Iolite menunjukkan bahwa seperti para pelaut yang dulu memandang langit untuk mencari arah, hati manusia pun memiliki kompasnya sendiri yang dipandu oleh perasaan dan harapan. Melalui lirik dan terjemahan lagu Jepang ini, pendengar diajak untuk menyadari bahwa cahaya sejati berasal dari dalam diri, dan bahwa kehadiran seseorang yang berharga dapat membuka cakrawala baru dalam hidup.
-------------
- The song "Iolite" by Eve captures an emotional journey of discovering direction and purpose through authentic connection. Released in 2025 as the opening theme for the anime "Pocket Monsters: Rising Again," the track employs iolite, a violet-blue gemstone once known as the “Viking’s compass,” as a powerful metaphor for the emotional bonds that guide us through life’s uncertainties. The accompanying music video, created by emerging animator Havtza, beautifully visualizes the song’s themes and world.
- The protagonist sails through life's storms, finding strength in love, trust, and shared purpose. The interpretation of "Iolite" reminds us that, just as sailors once relied on their compass stones to seek the sun’s light, the human heart carries its own guiding light—hope and connection. Through its lyrics and translation, this Japanese song inspires listeners to look inward and realize that true direction comes from the heart, illuminated by those who walk beside us.
[Lyrics, 歌詞, 가사, Lirik, Letra da música, Şarkı sözleri, Paroles, Liedtext, текст песни, गीत के बोल, كلمات الأغنية, บทร้อง]
ROMAJI:
Kotae no nai toi ni fumidashiteita
Dare mo shiranai koko kara hajimaru monogatari no messeeji ga
Toomawari shitatte sore ga saitan de
Kowasa to wakuwaku wo poketto ni shimaikonde hashitte kita
Kimi no namida boku ni kikasete
Hitori de wa koerarenai bouken
Bokutachi wa kaze no shimesu saki e
Deai ga tsunaida aioraito
Tatakai no naka de kyoumei shiatte ita
Tonari ni iru sore dake de
Doko made mo ayumeru ki ga shita
Kotae wa boku no naka ni aru
Sekai wa zutto kono te no naka ni
Kimi ga iru sore dake de
Tamaraku kokoro ga hazunde shimau
Shizuka ni yureru manazashi wo mukeru
Riyuu wa miataranai yake ni kodou ga hayaku naru
Rashinban wa sashishimeshiteita tomaru koto mo shiranai ya
Mada minu kaze mada minu kitai wo idaite mada owaranai de
Wasurerarenai no wa kokoro ga ugoita shoudou
Owari ga aru no wa ima ga kagayaku mahou
Yasashii hitomi wa itami wo seotte kita shouko
Shinjiru kimochi wa kimi kara moratta purezento
Dakara
Kimi no namida boku ni kikasete
Hitori de wa koerarenai bouken
Bokutachi wa kaze no shimesu saki e
Deai ga tsunaida aioraito
Tatakai no naka de kyoumei shiatte ita
Tonari ni iru sore dake de
Doko made mo ayumeru ki ga shita
Kotae wa boku no naka ni aru
Sekai wa zutto kono te no naka ni
Kimi ga iru sore dake de
Tamaraku kokoro ga hazunde shimau
Boku no kotae wa kono tabiji no naka de hikatteiru
KANJI:
Eve - アイオライト
答えのない問いに踏み出していた
誰も知らない ここから始まる物語のメッセージが
遠回りしたってそれが最短で
怖さとワクワクをポケットにしまいこんで走ってきた
君の涙 僕に聞かせて
一人では超えられない冒険
僕たちは風の示す先へ
出会いが繋いだアイオライト
戦いの中で共鳴し合っていた
隣にいるそれだけで
どこまでも歩める気がした
答えは僕の中にある
世界はずっとこの手の中に
君がいるそれだけで
たまらなく心が弾んでしまう
静かに揺れる 眼差しを向ける
理由は見当たらない やけに鼓動が速くなる
羅針盤は指し示していた 止まることも知らないや
まだ見ぬ 風 まだ見ぬ 期待を抱いて まだ終わらないで
忘れられないのは心が動いた衝動
終わりがあるのは今が輝く魔法
優しい瞳は痛みを背負ってきた証拠
信じる気持ちは君からもらったプレゼント
だから
君の涙 僕に聞かせて
一人では超えられない冒険
僕たちは風の示す先へ
出会いが繋いだアイオライト
戦いの中で共鳴し合っていた
隣にいるそれだけで
どこまでも歩める気がした
答えは僕の中にある
世界はずっとこの手の中に
君がいるそれだけで
たまらなく心が弾んでしまう
僕の答えは この旅路の中で光っている
ENGLISH TRANSLATION (OFFICIAL):
I took a step into the questions with no answers
A secret story unknown to anyone begins from here
Even if it’s a detour, it’s actually the shortest route
I kept on running with fear and excitement tucked in my pocket
Tell me about your tears
This is an adventure we can’t get through alone
We are heading to where the wind leads us
The iolite born from our encounter
They resonate with each other in battle
Having you by my side alone
Made me feel like I could go anywhere
The answer is within me
The world has always been in the palm of my hand
Just having you with me
Makes my heart race uncontrollably
My heart gently sways as I turn my gaze to you
For some reason, my heartbeat suddenly quickens
The compass just kept pointing the way, as if not knowing how to stop
Embracing unseen winds and hopes — don’t let it end yet
The one thing I can’t forget is the impulse that moved my heart
Because all things must end, this moment shines like magic
Those gentle eyes of yours are proof of the pain you’ve carried
The feeling of believing is the gift I received from you
That’s why
Tell me about your tears
This is an adventure we can’t get through alone
We are heading to where the wind leads us
The iolite born from our encounter
They resonate with each other in battle
Having you by my side alone
Made me feel like I could go anywhere
The answer is within me
The world has always been in the palm of my hand
Just having you with me
Makes my heart race uncontrollably
My answer too shines along this journey
INDONESIA:
Aku telah melangkah ke pertanyaan tanpa jawaban
Rahasia dari kisah yang belum diketahui oleh siapa pun dimulai dari sini
Meskipun memutar jauh, itulah jalan yang tercepat
Aku telah berlari dengan perasaan takut dan semangat di dalam saku
Ceritakan padaku tentang air matamu
Petualangan yang tak bisa dilalui seorang diri
Kita akan menuju tempat yang ditunjukkan angin
Iolite tercipta dari pertemuan kita
Dalam pertempuran, hati kita saling bergema
Hanya dengan dirimu yang ada di sisiku
Aku merasa bisa melangkah sejauh apa pun
Jawabannya ada di dalam diriku
Dunia ini selalu ada di dalam genggaman
Hanya karena kau berada di sini
Hati ini berdebar hingga tak tertahankan
Pandangan yang berayun perlahan dan ditujukan kepadaku
Entah kenapa membuat detak jantungku tiba-tiba menjadi cepat
Kompas telah menunjukkannya dan seolah tak tahu bagaimana cara berhenti
Aku mendekap angin dan harapan yang belum tergapai, jangan berakhir dulu
Yang tak bisa dilupakan adalah dorongan hati yang bergerak
Karena adanya akhir, momen sekarang bersinar bagaikan sihir
Tatapan lembutmu adalah bukti bahwa kau telah memikul luka
Rasa percaya ini adalah hadiah yang kau berikan padaku
Karenanya
Ceritakan padaku tentang air matamu
Petualangan yang tak bisa dilalui seorang diri
Kita akan menuju tempat yang ditunjukkan angin
Iolite tercipta dari pertemuan kita
Dalam pertempuran, hati kita saling bergema
Hanya dengan dirimu yang ada di sisiku
Aku merasa bisa melangkah sejauh apa pun
Jawabannya ada di dalam diriku
Dunia ini selalu ada di dalam genggaman
Hanya karena kau berada di sini
Hati ini berdebar hingga tak tertahankan
Jawabanku pun bersinar di sepanjang petualangan ini

0 komentar:
Post a Comment
Terima kasih atas kunjungan dan dukungannya terhadap kazelyrics. Silahkan berkomentar dengan tetap menjaga etika dan sopan santun ya. Kazelyrics akan menerima setiap komentar dengan senang hati.
Jangan lupa untuk mendukung kazelyrics melalui trakteer juga ya. :)
If you need an English translation of this song, you can comment on this page because I usually don't provide English translations for most songs.